Journal of Scientech Research and Development
Vol 6 No 2 (2024): JSRD, December 2024

KEARIFAN LOKAL PENGELOLAAN DANAU LEDULU SEBAGAI HABITAT KURA-KURA ROTE (CHELODINA MCCORDII)

Bernadinus Firtom JD (Unknown)
Maria M.E Purnama (Unknown)
Elisa Iswandono (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2025

Abstract

Masyarakat di Pulau Rote memiliki kearifan lokal dalam pengelolaan sumberdaya alam yang disebut dengan ‘Papadak’. Papadak merupakan aturan adat dalam mengelola Danau Ledulu sebagai habitat Kura-Kura Rote (Chelodina mccordi) yang berada di Desa Daiama, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh papadak dalam pengelolaan sumber daya alam yang dimanfaatkan di Danau Ledulu. Penelitian ini selama bulan April tahun 2024 di Desa Daiama, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Metode penelitian ini adalah wawancara mendalam dan observasi langsung. Pemilihan responden wawancara mendalam yaitu ketua adat dan pemilik danau. Analisis data wawancara menggunakan metode analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran Papadak dalam pemanfaatan sumber daya alam di danau sangat baik. Masyarakat yang tinggal di Desa Daiama telah menjalankan aturan papadak yang memuat terkait aturan dan sanksi adat bagi yang melanggar aturan tersebut. Sejak terbentuknya aturan tersebut pengelolaan danau dapat terawasi secara baik dan masyarakat tidak merasa dirugikan terkait aturan tersebut. Rekomendasi dari penelitian ini adalah bahwa konservasi kura-kura Rote sepatutnya menggunakan papadak untuk mendukung konservasi Kura-Kura Rote serta dalam pengelolaan danau, yang berbasis kearifan lokal di Pulau Rote. Masyarakat di Pulau Rote memiliki kearifan lokal dalam pengelolaan sumberdaya alam yang disebut dengan ‘Papadak’. Papadak merupakan aturan adat dalam mengelola Danau Ledulu sebagai habitat Kura-Kura Rote (Chelodina mccordi) yang berada di Desa Daiama, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh papadak dalam pengelolaan sumber daya alam yang dimanfaatkan di Danau Ledulu. Penelitian ini selama bulan April tahun 2024 di Desa Daiama, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Metode penelitian ini adalah wawancara mendalam dan observasi langsung. Pemilihan responden wawancara mendalam yaitu ketua adat dan pemilik danau. Analisis data wawancara menggunakan metode analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran Papadak dalam pemanfaatan sumber daya alam di danau sangat baik. Masyarakat yang tinggal di Desa Daiama telah menjalankan aturan papadak yang memuat terkait aturan dan sanksi adat bagi yang melanggar aturan tersebut. Sejak terbentuknya aturan tersebut pengelolaan danau dapat terawasi secara baik dan masyarakat tidak merasa dirugikan terkait aturan tersebut. Rekomendasi dari penelitian ini adalah bahwa konservasi kura-kura Rote sepatutnya menggunakan papadak untuk mendukung konservasi Kura-Kura Rote serta dalam pengelolaan danau, yang berbasis kearifan lokal di Pulau Rote.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSCR

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Education Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Journal of Scientech Research and Development (JSRD) is a peer-reviewed journal that focuses on critical studies of social research and development. Investigated the dynamics of teaching and learning of Scientech education, scientech research, and development problems in the scientech at the ...