Pedagogik : Jurnal Pendidikan dan Riset
Vol. 2 No. 3 (2024)

Upaya Guru IPS Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Materi Geografi Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 1 Linggabayu Kabupaten Mandailing Natal

Nasution, Ardiansyah (Unknown)
Chaniago, Nasrul Syakur (Unknown)
Yusnaldi, Eka (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui strategi yang digunakan instruktur dalam mengatasi tantangan siswa dalam memahami kurikulum Geografi kelas VIII di SMP Negeri 1 Linggabayu Kabupaten Mandaling Natal. 2) Mengetahui unsur-unsur yang memberikan kontribusi terhadap tantangan belajar siswa dalam memahami materi Geografi kelas VIII di SMP Negeri 1 Linggabayu Kabupaten Mandaling Natal. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah: 1) Strategi yang dilakukan guru adalah memberikan Penjelasan yang jelas, adanya beragam metode pengajaran, terdapat dukungaan individual, adanya media pembelajaran, Keterlibatan siswa. Selain itu memberikan penilaian formatif, pemberian umpan balik, kolaborasi dengan guru BK. Menumbuhkan kesabaran dan empati, dan memberikan motivasi pada siswa. 2) Unsur-unsur yang mempengaruhi tantangan belajar siswa adalah minat belajar siswa, gaya belajar siswa, kemampuan kognitif, ketidakseimbangan dengan hidup, kurangnya kepercayaan diri, pengaruh metode pengajaran guru, ketersediaan fasilitas, lingkungan keluarga, lingkungan belajar, dan materi yang terlalu kompleks.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

pedagogik

Publisher

Subject

Education

Description

Pedagogik: Jurnal Pendidikan dan Riset is Published by CV. Edu Tech Jaya. This journal aims to publish and disseminate the results of research and studies on education and Community Dedication. Articles published in journals are the results of research or areas of educational and comunity dedication ...