JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol. 5 No. 4 (2024)

Meningkatkan Literasi Fisik Bagi Anak Binaan Pemasyarakatan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Bengkulu

Sutisyana, Ari Sutisyana (Unknown)
Yahya Eko Nopiyanto (Unknown)
Ira Maisarah (Unknown)
Widya Castrena Dharma Siddha (Unknown)
Heppy Suheri (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Oct 2024

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, manfaat, dan implementasi dari literasi fisik. Peserta kegiatan sebanyak 14 anak binaan pemasyaratan dari Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Bengkulu. Metode transfer ilmu yang digunakan adalah workshop. Sebelum pengabdian, tingkat pengetahuan rata-rata adalah 40%, yang meningkat menjadi 80% setelahnya. Pengakuan manfaat literasi fisik juga meningkat dari 50% menjadi 85%. Selain itu, kemampuan dan kesiapan peserta untuk menerapkan aktivitas fisik meningkat dari 60% menjadi 80%. Hasil ini mencerminkan bahwa terdapat peningkatan signifikan di semua area yang diukur.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurpikat

Publisher

Subject

Dentistry Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

JURPIKAT Publication (Journal of Community Service) is a source of information that aims to disseminate conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the field of community service. JURPIKAT (Journal of Community Service) specifically focuses on the main problems in ...