In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism)
Vol 23 No 1 (2024): In Search

E-Commerce sebagai Katalisator Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Di Kecamatan Sukapura Kota Bandung

Sarifiyono, Aggi Panigoro (Unknown)
Priyana, Indarta (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Apr 2024

Abstract

E-commerce, atau perdagangan elektronik, adalah metode menjual dan membeli barang serta jasa melalui jaringan internet. E-commerce merupakan bagian dari e-business, yang memiliki cakupan lebih luas, tidak hanya terbatas pada transaksi jual beli, tetapi juga mencakup kolaborasi dengan mitra bisnis, layanan pelanggan, rekrutmen, dan lainnya. Selain menggunakan teknologi jaringan internet, e-commerce juga membutuhkan teknologi basis data, surat elektronik (e-mail), dan teknologi non-komputer lainnya, seperti sistem pengiriman barang dan alat pembayaran. Di dunia bisnis, peluang e-commerce masih sangat besar, terutama di Indonesia, karena pangsa pasar yang tersedia masih luas.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

in_search

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Other

Description

In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism) is an electronic scientific journal in the scope of informatics, science, entrepreneurship, applied arts, social sciences and ...