Health Care : Journal of Community Service
Vol. 2 No. 3 (2024)

EDUKASI FISIOTERAPI TENTANG PENANGANAN RISIKO TERJADINYA NYERI PUNGGUNG BAWAH PADA KELOMPOK IBU HAMIL DI PANDANWANGI RW 2

Nasifa, Raudhatun (Unknown)
Anita Faradilla Rahim (Unknown)
Fika Ertitri (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Dec 2024

Abstract

Kehamilan adalah periode unik dalam kehidupan yang terkait dengan perubahan hormonal dan fisiologis lainnya pada seorang wanita hamil, yang dapat memicu atau mengubah jalannya gangguan neurologis dan kejiwaan. Pemberian peregangan nyeri punggung bawah pada kelompok ibu hamil di Wilayah Puskesmas Pandanwangi. Metode yang dilakukan pada kegiatan ini dengan memberikan penyeluhan kepada kelompok  ibu-ibu hamil dengan judul “Edukasi Fisioterapi Tentang Penanganan Risiko Terjadinya  NyerI Punggung Bawah”. Kegiatan yang dilakukan dengan menentukan masalah pada kelompok ibu-ibu hamil dengan observasi dan penyuluhan menggunakan poster dengan menggunakan metode pre-test dan post-test berupa wawancara secara langsung. Terdapat pengetahuan dan wawasan tentang latihan-latihan yang diberikan untuk mengurangi nyeri punggung bawah pada kelompok ibu hamil. Simpulan : Kegiatan penyuluhan di kelompok ibu-ibu hamil dapat meningkatkan pengetahuan dan wawasan para ibu mengenai "Edukasi Fisioterapi Tentang Penanganan Risiko Terjadinya NyerI Punggung Bawah" dan dapat meningkatkan kekuatan otot serta dapat mengurangi nyeri punggung sehingga dapat berkurang dengan adanya latihan yang diberikan pada saat penyuluhan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ojs

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology

Description

Health Care : Journal of Community Service as an International Journal focuses on community service program to advance theories, research and practices related to all forms of outreach and community service, which have developing health community. Community service means services to society, ...