Jurnal Peduli Masyarakat
Vol 6 No 4 (2024): Jurnal Peduli Masyarakat: Desember 2024

Edukasi Dietary Approaches to Stop Hypertension (DASH) sebagai Upaya Menstabilkan Tekanan Darah pada Lansia Penderita Hipertensi di Posyandu Lansia

Pramesti, Selnia Anindia (Unknown)
Siwi, Adiratna Sekar (Unknown)
Khasanah, Suci (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Tujuan pengabdian ini adalah meningkatkan pengetahuan, sikap, dan motivasi lansia penderita hipertensi tentang diet DASH serta menggambarkan perubahan pola diet mereka. Metode yang digunakan meliputi pengukuran pengetahuan, sikap, dan motivasi tentang hipertensi dan diet DASH menggunakan kuesioner, edukasi tentang hipertensi dan diet DASH, serta evaluasi ulang dengan kuesioner. Hasil menunjukkan peningkatan signifikan dalam pengetahuan, motivasi, dan sikap lansia terhadap diet DASH. Program diet DASH selama 14 hari mempengaruhi menu makanan yang dikonsumsi, dengan sebagian besar lansia menerapkan diet yang dianjurkan. Namun, beberapa masih mengonsumsi makanan berlemak. Terdapat juga peningkatan asupan kalium, magnesium, kalsium, dan serat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JPM

Publisher

Subject

Education Health Professions Languange, Linguistic, Communication & Media Medicine & Pharmacology Other

Description

JURNAL PEDULI MASYARAKAT merupakan jurnal pengabdian masyarakat yang diterbitkan oleh Global Health Science Group pada volume 1 nomor 1 November 2019 dengan p-ISSN 2715-6524 dan e-ISSN 2721-9747 Jurnal ini menerima manuskrip yang berfokus pada kegiatan yang ada di masyarakat baik dalam bidang ...