Abstrak Kemampuan motorik halus dan kognitif pada anak usia dini perlu dikembangkan secara optimal. Ini diperlukan dalam mendukung tumbuh kembang anak dengan menggunakan media playdough. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penerapan media playdough terhadap kemampuan motorik halus dan kognitif melalui kegiatan pengabdian masyarakat di kelompok Indria Jemaat Imanuel Mola. Tim pelaksana adalah dosen dan mahasiswa program studi PG-PAUD Universitas Tribuana Kalabahi. Peserta kegiatan terdiri atas anak usia 4-6 tahun berjumalah 30 orang. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah Participation Action Resesarch (PAR) terdiri dari tahapan, yaitu: 1) Perencanaan,2) Pelaksanaan, dan 3) Evaluasi. Implementasi media Playdough terlaksana dengan baik dengan memanfaatkan bahan-bahan yang mudah dan terjangkau dan hasil evaluasi menunjukkan bahwa meningkatnya kemampuan motorik halus dan kognitif pada anak usia dini dengan menerapkan media Playdough. Kata Kunci: Playdough, Motorik Halus, Kognitif Abstract Fine motor and cognitive abilities in early childhood need to be developed optimally. This is needed to support children's growth and development by using playdough media. This study aims to determine the impact of implementing playdough media on fine motor and cognitive abilities through community service activities in the Indria Jemaat Imanuel Mola group. The implementing team is lecturers and students of the PG-PAUD study program at Tribuana Kalabahi University. Participants in the activity consisted of 30 children aged 4-6 years. The implementation method used is Participation Action Research (PAR) consisting of stages, namely: 1) Planning, 2) Implementation, and 3) Evaluation. The implementation of Playdough media was carried out well by utilizing easy and affordable materials and the evaluation results showed that there was an increase in fine motor and cognitive abilities in early childhood by implementing Playdough media.. Keywords: Playdough, Fine motor, Cognitive
Copyrights © 2025