LEARNING : Jurnal Inovasi Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
Vol. 4 No. 4 (2024)

PENERAPAN TEORI MULTIPLE INTELLIGENCES DALAM MENUMBUHKAN NILAI-NILAI KEBERAGAMAAN PESERTA DIDIK DI RUMAH SEKOLAH CENDEKIA KABUPATEN GOWA

MARYAM, MARYAM (Unknown)
AMRI, MUHAMMAD (Unknown)
YAHDI, MUHAMMAD (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Dec 2024

Abstract

The purpose of this study was to analyze the application of multiple intelligences theory in fostering the religious values ??of students at Rumah Sekolah Cendekia, Gowa Regency. This type of research is field research using a descriptive qualitative method. The approach used is a phenomenological approach. The data sources in this study were the principal, Islamic Religious Education teachers, homeroom teachers and students at Rumah Sekolah Cendekia, Gowa Regency. Data were obtained based on observation, interviews and documentation. The data processing and analysis techniques used three stages, namely: data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of this study indicate that multiple intelligences learning in fostering the religious values ??of students at Rumah Sekolah Cendekia, Gowa Regency is applied through the learning process in the classroom in Islamic Religious Education subjects and outside the classroom in routine activities or programs run by the school. In its application, to foster students' religious values, teachers are faced with several major challenges, namely social media as a source of information and its ease of accessing anything for students who are not yet fully able to filter the various information received, the mindset of educators and the commitment of students who are still changing. In this case, the religious values ??that are fostered in students have been implemented well based on positive changes or improvements in students' spiritual and social attitudes. It's just that its implementation is still not ideal or perfect. ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis penerapan teori multiple intelligencres dalam menumbuhkan nilai-nilai keberagamaan pesertaa didik di Rumah Sekolah Cendekia Kabupaten Gowa. Jenis penelitian ini yaitu penelitian lapangan dengan menggunakan metode kualiatif deskriptif. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan fenomenologis. Sumber data dalam penelitian ini adalah adalah Kepala sekolah, guru Pendidikan Agama Islam, wali kelas dan peserta didik Rumah Sekolah Cendekia Kabupaten Gowa. Data diperoleh berdasarkan observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun teknik pengolahan dan analisis data mennggunakan tiga tahapan yakni: reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran multiple intelligences dalam menumbuhkan nilai-nilai keberagamaan peserta didik di Rumah Sekolah Cendekia Kabupaten Gowa diterapkan melalui proses pembelajaran di ruang kelas pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan di luar kelas pada kegiatan rutin atau program-program yang dijalankan sekolah. Dalam penerapannya, untuk menumbuhkan nilai-nilai keberagamaan peserta didik, guru dihadapkan dengan beberapa tantangan besar yakni media sosial sebagai sumber infromasi serta kemudahannya dalam mengakses apapun bagi peserta didik yang sepenuhnya belum mampu menyaring berbagai informas diterima, midset pendidik serta komitmen peserta didik yang masih berubah-ubah. Dalam hal ini, nilai-nilai keberagamaan yang ditumbuhkan pada peserta didik telah diterapkan secara baik berdasarkan perubahan-perubahan positif atau peningkatan sikap spiritual maupun sosial peserta didik. hanya saja penerapannya masih bersifat belum ideal atau sempurna.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

learning

Publisher

Subject

Education

Description

LEARNING : Jurnal Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran diterbitkan 4 kali setahun (Februari, Mei, Agustus, dan November) oleh Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I) yang berada dibawah naungan Yayasan Insan Cendekia Indonesia Raya dan berafiliasi dengan Fakultas Ilmu Pendidikan ...