Seminar Nasional Hasil Penelitian LP2M UNM
SEMINAR NASIONAL 2024 : PROSIDING EDISI 7

Analasis Tema-Tema Universal Pada Novel The Alchemist

Fitriyani, Fitriyani (Unknown)
Halim, Abdul (Unknown)
Nasta, Mardiyanah (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Nov 2024

Abstract

Tema adalah elemen penting yang hadir dalam cerita. Mengetahui tema yang disampaikan penulis memberikan pemahaman yang lebih mendalam terhadap isi cerita. Tema dapat ditemukan dengan melihat secara detail elemen-elemen yang membangun sebuah cerita. The Alchemist sebagai salah satu novel best seller di dunia merupakan sumber data pada penelitian ini. Menggunakan metode kualitatif, peneliti melakukan analsis terhadap tema yang terkandung dalam novel The Alchemist. Data dikumpulkan dari karakter, plot, dan simbol yang ada di dalam novel. Data dianalisis menggunakan pendekatan tematik. Hasil penelitian dikelompokkan kepada dua jenis tema yaitu tema utama dan tema tambahan. Tema utama pada novel The Alchemist adalah perjalanan Santiago mewujudkan Personal legend-nya. Adapun tema tambahan yang ditemukan adalah ketakutan (fear), kehendak bebas (free will) dan spiritualitas. Kata kunci : Tema, novel, The Alchemist

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

semnaslemlit

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Chemistry Dentistry Economics, Econometrics & Finance Energy Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Materials Science & Nanotechnology Mathematics Medicine & Pharmacology Public Health Social Sciences Other

Description

Perguruan tinggi seharusnya terpanggil untuk menjawab tantangan-tantangan di atas melalui pelaksanaan darma ketiga pengabdian pada masyarakat, dan panggilan tersebut sejauh ini sudah banyak dilakukan namun program-program yang betul-betul pokus pada sasaran masih perlu diperbaiki, terutama ...