Journal on Education
Vol 7 No 2 (2025): Journal on Education: Volume 7 Nomor 2 Tahun 2025 In Progress (Januari-Februari 2

Dekontruksi Jacques Derrida Dalam Novel Melangkah Karya J.S. Khairen

Risma Alam (Universitas Muhammadiyah Sorong)



Article Info

Publish Date
24 Dec 2024

Abstract

Masalah-masalah sosial yang hangat diperbincangan akan menjadi sasaran empuk bagi pengarang karya sastra untuk dijadikan sebagai sebuah objek yang dituangkan dalam tulisan dengan daya imajinatif yang tinggi. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Dekontruksi Jacques Derrida dalam Novel Melangkah Karya J.S. Khairen. tujuan penelitian penelitian ini mendeskripsikan Dekontruksi Jacques Derrida dalam Novel Melangka. tergolong penelitian kepustakaan yaitu Dekonstruksi, berupa novel dengan judul Melangkah Karya J.S. Khairen. tergolong penelitian kepustakaan yaitu Dekonstruksi, berupa novel dengan judul Melangkah Karya J.S. Khairen. enggunakan metode kualitatif, dengan cara mendeskripsikan data yang berupa kata, kalimat, dan paragraf yang berkaitan dengan dekonstruksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik baca catat. Teknik analisis data menggunakan teknik deskriptif analisis. Hasil penelitian ini yakni Penundaan Makna, penelusuran jejak dan naratologi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

joe

Publisher

Subject

Education

Description

Journal On Education is a journal that publishes articles related to research (Case Study, Qualitative, Quantitative, Action Research), or development in the field of education such as early education, basic education, secondary education, out-of-school education, higher education, assessment in ...