LOGOS
Vol 1 No 1 (2012): Maret

CATECHESIS IN LITURGY

Bohm, C.J. (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2012

Abstract

Tulisan ini hendak menjawab pertanyaan sentral: apakah di dalam pelaksanaan Liturgi ada unsur-unsur katekese. Apakah liturgi hanya berurusan dengan menjalin hubungan antara Allah dan manusia: Allah yang “turun” ke atas manusia dan melimpahkan karuniaNya ke atasnya, sedangkan manusia yang “menaikkan” berbagai corak doa kepada Allah serta para orang kudus? Ternyata – pada menyelidiki sejumlah acara liturgi – de facto dalam pelaksanaan liturgi, terdapatlah unsur-unsur katekese, bukan hanya untuk menjelaskan liturgi itu sendiri, melainkan juga katekese secara lebih “umum.” Dalam liturgi, katekese itu disodorkan dalam suatu konteks berupa pujian dan pertobatan, rahmat dan hiburan.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

JL

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Other

Description

Fokus utama kajian Jurnal Logos adalah penelitian ilmiah dalam bidang Pendidikan Keagamaan Katolik, dengan ruang lingkup mencakup bidang keagamaan secara umum, liturgi, pastoral, katekese, spiritualitas, filsafat, sosiologi, antropologi, religi, dan ...