JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 1 (2025)

Strategi Orang Tua dalam Menumbuhkan Rasa Percaya Diri Pada Anak Usia 4-6 Tahun

Syatifa, Areza (Unknown)
Syahdia, Halimatu (Unknown)
Lubis, Mira Sinta (Unknown)
Sit, Masganti (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai strategi orangtua dalam menumbuhkan rasa percaya diri anak usia dini, fokus penelitian ini yaitu anak usia 6 tahun. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode Kualitatif, data dikumpulkan menggunakan metode observasi dan wawancara atau interaksi langsung dengan narasumber. Dimana narasumber merupakan seorang ibu yang memiliki anak berusia 6 tahun. Data dianalisis menggunakan model Miles dan Huberman melalui tahapan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian yang ditemukan terdapat tiga strategi utama orang tua dalam menumbuhkan rasa percaya diri pada anak usia dini diantaranya memberikan motivasi pada anak, memfasilitasi kebutuhan anak, dan memberikan apresiasi kepada anak.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...