Penelitian ini membahas perancangan SiCitra, aplikasi berbasis website untuk pemrosesan citra digital menggunakan pustaka OpenCV dan metode waterfall. Aplikasi ini menyediakan fitur manipulasi citra seperti seperti filter warna, deteksi tepi, image processing, rotasi flip, emboss effect, brightness contrast, Text Overlay hingga analisis warna melalui antarmuka intuitif. Pengujian menunjukkan kinerja optimal, menjadikannya solusi praktis untuk kebutuhan multimedia, pendidikan, dan penelitian tanpa memerlukan instalasi perangkat lunak tambahan.
Copyrights © 2024