SEIKO : Journal of Management & Business
Vol 6, No 1 (2023): January - Juny

Kontribusi Atribut Produk dan Model SERVQUAL sebagai Pengukur Kepuasan Pelanggan Ojek Online

Sukristanta, Sukristanta (Unknown)
Puji Setya Sunarka, M.Rifki Bakhtiar , (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Mar 2023

Abstract

Penelitian menganalisis kepuasan pelanggan ojek online. Kepuasan pelanggan yang baik sebagai pertanda bahwa pelayanan dan produk ojek online dinilai puas oleh para pelanggannya. Analisis pengaruh atribut produk dan kualitas pelayanan (model SERVQUAL) diharapkan dapat memberikan ukuran sejauh mana masyarakat memberikan kepuasan bagi ojek online. Kuesioner yang diperoleh dengan cara non probability sampling sebanyak 223 responden. Pengolahan data dengan analisis regresi linier berganda menggunakan SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua variabel independen berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan. Faktor-faktor ini akan memberikan kontribusi bagi ojek online dalam mengembangkan sistemnya untuk meningkatkan kinerja yang maksimal. Kata Kunci: atribut produk, servqual, kepuasan pelanggan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

seiko

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

The Journal Management & Business (SEJaman) provides a forum for academics and professionals to share the latest developments and advances in knowledge and practice of management business both theory and practices. It aims to foster the exchange of ideas on a range of important management subjects ...