Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa
Vol. 2 No. 12 (2025): Februari

Pelatihan Pembuatan Kemasan Melalui Media Canva Untuk Meningkatkan Nilai Jual Produk UMKM di Desa Buniara

Oktaviani, Winda (Unknown)
Suminar, Sani (Unknown)
Solehudin, Solehudin (Unknown)
Adawiyah, Endah Robiatul (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Feb 2025

Abstract

Salah satu permasalahan yang terjadi pada Usaha Mikro Perempuan Berbasis Home Industry di desa Buniara adalah minimnya pengetahuan mengenai kemasan produk yang terjadi pada pelaku umkm. Adapun yang menjadi keresahan adanya ketidak tahuan pembuatan kemasan dan label produk untuk menarik minat para konsumnen.untuk itu dalam upaya pemberdayaan Usaha Mikro Perempuan Berbasis Home Industry di desa buniara kami melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan topik pelatihan pembuatan kemasan melalui media canva untuk meningkatkan nilai jual produk dan Kemampuan. Adapun tujuan yang ingin di capai adalah untuk meningkatkan pengetahuan terkait penggunaan aplikasi canva dalam membuat kemasan. Adapun metode yang digunakan adalah diskusi dan pelatihan secara langsung. Dengan adanya pelatihan tersebut diharapkan mampu menjadi langkah awal. Sebagai solusi atas permasalahan yang terjadi.untuk itu, setelah mengikuti pelatihan tersebut, para pelaku Usaha Mikro Perempuan Berbasis Home Industry yang berada di desa buniara dapat mengaplikasikan secara langsung terkait pembuatan kemasan untuk meningkatkan nilai jual produk.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jpmba

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Energy Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Medicine & Pharmacology Nursing Physics Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, ...