Joong-Ki
Vol. 4 No. 2: Februari 2025

Pengembangan Songket Marga Danau untuk Meningkatkan Ekonomi Kreatif di Kecamatan Pedamaran Kabupaten OKI

Irwanto, Dedi (Unknown)
Bidarti, Agustina (Unknown)
Ansori, Ansori (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2025

Abstract

Topik kegiatan usaha merubah sikap-perilaku, peningkatan pengetahuan, serta teknik demplot alih teknologi ATMB Songket Marga Danau Kecamatan Pedamaran Kabupaten Ogan Komering Ilir. Metode yang digunakan berupa metode penyuluhan dan pendampingan selama 6 bulan. Berdasar hasil masyarakat Pedamaran bekerja di sektor pertanian tidak sampai seharian penuh, sehingga ada waktu luang yang dapat dipergunakan dalam membuat dan menggunakan ATMB Songket Marga Danau. Dari peningkatan pengetahuan dan keterampilan selama kegiatan ini peserta dapat memiliki keterampilan sekaligus memanfaatkan waktu luang untuk menghasilkan produk berupa pembuatan dan penggunaan ATMB Songket Marga Danau sehingga dapat meningkatkan ekonomi kreatif masyarakat pedesaan tersebut.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Joong-Ki

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Environmental Science

Description

Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat diterbitkan oleh CV. ULIL ALBAB CORP. Joong-Ki merupakan jurnal (Open Journal System) dari berbagai hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya ekonomi, pendidikan, teknik, pertanian, sosial dan ...