Journal of Food and Culinary
Vol. 7 No. 2 [Desember 2024]

Pengembangan Serbuk Daun Stevia pada Selai Nanas Tanpa Pemanis Gula Pasir

Rahayu, Aprilia Nurcahyaning (Unknown)
Sihite, Hetty Yulianti (Unknown)
Mashudi, Mashudi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Upaya pemanfaatan nanas honi di Kabupaten Bintan sebagai olahan selai nanas sehat dengan pengganti gula pasir yaitu bubuk daun stevia. Selai nanas sebagai pangan pelengkap isian dan olesan bakery and pastry. Selai nanas dengan bubuk daun stevia menjadi pilihan selai nanas sehat yang mendukung tourism sustainable.  Penelitian ini adalah penelitian  Research and development menggunakan metode uji organoleptik untuk melihat tingkat kesukaan panelis dari hasil uji coba resep. Hasil uji organoleptik tingkat kesukaan panelis untuk warna, aroma, tekstur dan rasa nilai tertinggi pada sampel C yang berarti persentase bubuk daun stevia 0,75%. Persentase nilai rata-rata tertinggi dari hasil uji organoleptik dapat digunakan sebagai acuan pembuatan selai nanas bubuk daun stevia sebagai produk olahan nanas honi yang melimpah di Bintan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Food and Culinary (JFC) is a peer-reviewed open access journal published twice in a year (June and Desember). The JFC focuses on the publication in food service industry and ...