Aksyana : Jurnal Akuntansi dan Keuangan Islam
Vol 1, No 1 (2021): September

PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH DENGAN SOLVABILITAS SEBAGAI PEMODERASI

Ika Noviyanti (IAIN SALATIGA)
Mohammad Rofiuddin (IAIN SALATIGA)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh DPK, FDR dan PSR terhadap Profitabilitas dengan tingkat solvabilitas sebagai pemoderasi pada Bank Umum Syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan data sekunder berbentuk panel. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 10 bank dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa variabel DPK, FDR dan Tingkat Solvabilitas berpengaruh negatif terhadap Profitabilitas. Sedangkan Profit Sharing berpengaruh positif terhadap Profitabilitas. Adapun Tingkat Solvabilitas mampu memoderasi pengaruh DPK, FDR dan Profit Sharing terhadap Profitabilitas.Kata Kunci : DPK, FDR, PSR, Profitabilitas, dan Tingkat Solvabilitas

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JA

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Aksyana : Jurnal Akuntansi dan Keuangan Islam is an open access peer-reviewed online journal that provides a forum for sharing scientific studies on Islamic finance and banking. Editors welcome articles and research reports that address current issues such as: accounting, sharia accounting, and ...