Darul Ulum: Jurnal Ilmiah Keagamaan, Pendidikan dan Kemasyarakatan
Vol 11 No 1 (2020): Darul Ulum: Jurnal Ilmiah Keagamaan, Pendidikan dan Kemasyarakatan, Juni 2020

PEMBERDAYAAN KOMPETENSI PROFESI KEGURUAN: Penguatan Peran, Fungsi dan Kedudukan Guru Republik Indonesia

adminweb adminweb (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2021

Abstract

Kualifikasi, kemampuan, kepribadian, dan profesional guru merupakan aspek indikator diri yang menggambarkan sosok pendidik yang profesional. Ia memberikan andil dan kontribusi pada kualitas pendidikan yang menjadi ugas dan tanggung jawabnya sebagaima­na disebut dalam Bab I ketentuan umum pasal 1, ayat 1 undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen yang menyatakan guru adalah pendidik yang profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini, jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah. Kegiatan ini, akan terus berlangsung sejalan dengan perubahan dinamika masyarakat. Ia akan berakhir, jika proses pendidikan itu berhenti dari kehidupan dan peradaban masyarakat.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

darululum

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Darul Ulum: Journal of Islamic Studies, published by Darul Ulum Research Centre of STIT Darul Ulum Kotabaru Kalimantan Selatan since 2008, can be said as the oldest academic journal dealing with the theme in South Borneo. The subject covers textual and fieldwork studies with various perspectives of ...