Grab Kids: Journal of Special Education Need
Vol. 2 No. 1 (2022)

Pengembangan Tutorial Toilet Training Peserta Didik Autis Berbasis Web Format Mobile Version Bagi Guru di Sekolah Inklusi

Shinta Idah Pertiwi (Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya)
Wagino Wagino (Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya)
Mudjito Mudjito (Manajemen Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya)



Article Info

Publish Date
11 Oct 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa Tutorial Toilet training Peserta Didik Autis Berbasis Web Format Mobile version Bagi Guru di Sekolah Inklusi dan mendeskripsikan validitas produk dari ahli materi, dan ahli materi. Desain penelitian menggunakan desain pengembangan ADDIE dari Branch 2010 yang dimodifikasi hanya sampai ke tahap pengembangan (development). Teknik pengumpulan data meliputi proses pengembangan data dengan teknik validasi yang dilakukan oleh ahli materi, dan ahli media.  Untuk mengetahui bahwa produk ini berkualitas baik dan layak dengan melihat hasil analisis skor instrumen validasi ahli.  Dari data uji validasi ahli, mendapatkan skor  persentase 96,4%  dan dari ahli materi, skor persentase 83,8%. Berdasarkan hasil validasi ahli materi, dan ahli media, menunjukkan bahwa Tutorial Toilet training Peserta Didik Autis Berbasis Web Format Mobile version Bagi Guru di Sekolah Inklusi layak digunakan untuk pembelajaran siswa autis. Kata Kunci: Toilet Training, Web, Autis

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

grabkids

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

About the Journal EditEdit About the Journal Aim and Scope GRAB KIDS: Journal of Special Education Need provides a diverse group of professionals with a peer-reviewed international platform for publishing original work in the field of special education. The journal welcomes research articles, as ...