GLORY Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial
Vol 6 No 2 (2025): GLORY Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN BURNOUT TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN TOKO ROTI BORNEO BAKERY KUPANG

Hida, Valen Yehezkiel (Unknown)
Fanggidae, Ronald P C (Unknown)
Riwu, Yonas F (Unknown)
Nursiani, Ni Putu (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Apr 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepuasan kerja dan burnout terhadap turnover intention karyawan Toko Roti Borneo Bakery Kupang. Metode yang digunakan adalah metode pendekatan kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan pada Toko Roti Borneo Bakery Kupang dengan rumus slovin diperoleh jumlah sampel 40 orang dengan menggunakan Teknik sampel random sampling, untuk mengumpulkan data di lapangan melalui observasi, wawancara dan kuesioner yang dibagikan kepada karyawan Toko Roti Borneo Bakery Kupang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial kepuasan kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention karyawan, sedangkan burnout berpengaruh positif dan signifikan terhadap turnover intention karyawan. Sementara itu, secara simultan kepuasan kerja dan burnout berpengaruh positif dan signifikan terhadap turnover intention karyawan. Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Burnout, Turnover Intention

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

glory

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

GLORY Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan Prodi Manajemen, Universitas Nusa Cendana Kupang yang memuat hasil penelitian ilmiah berupa kajian teoritis ataupun empiris, yang bersumber dari review literatur, penelitian lapangan, best practice ataupun kombinasi dari ...