Equality Before The Law
Vol 3 No 1 (2023): EQUALITY BEFORE THE LAW

Obstruction Of Justice dalam Kasus Binomo Indra Kenz (Obstruction Of Justice in the Indra Kenz Binomo Case)

Fitri, Deswita (Unknown)
Febrina, Innes (Unknown)
Rumlus, Muhamad Hasan (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Feb 2023

Abstract

Kasus mengenai Obstruction of Justice menjadi perbin cangan hangat di tengah masyarakat. Kini permasalahan yang menyangkut yakni pertanggung jawaban pelaku Obstruction of Justice yang terus menjadi sorotan masyarakat dan membuat masyarakat bertanya-tanya bagaimana penegakan hukum yang menjadi salah satu delik terjadinya Obstruction of Justice di dalam kasus binomo Indra Kenz ini. Tujuan dari penulisan ini yakni untuk menganalisis serta mengetahui adanya permasalahan penghilangan terhadap alat bukti . Hasil penulisan ini menegaskan bahwa perlu adanya ketegasan dalam menerapkan sanksi pidana bagi pelaku Obstruction of Justice.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Equalitybeforethelaw

Publisher

Subject

Humanities Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Scientific Journal Equality Before The Law with E-ISSN: 2808-0998, published by the Law Study Program, Faculty of Law, Social and Political Sciences, Muhammadiyah Education University, Sorong, which accommodates and publishes research results or opinions related to legal science in general and ...