Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP)
Vol. 7 No. 4 (2024): Special Issue Vol. 7 No. 4 Tahun 2024

TEORI PRAGMATIKA BAHASA DAN KESANTUNAN BERBAHASA

Suri, Nuraini Kumala (Unknown)
Noviyanti, Silvina (Unknown)
Agustina, Anggia Tri (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode penelitian pustaka. Penerapan metode ini dilakukan secara sistematis melalui beberapa langkah, dimulai dari penentuan topik umum, analisis literatur yang teliti, pengumpulan dan analisis buku sebagai dasar teori, serta pencarian jurnal dan literatur relevan dari penelitian sebelumnya mengenai pragmatika bahasa dan kesantunan berbahasa. Tujuan penulisan artikel ini adalah untuk memahami teori pragmatika bahasa dan kesantunan berbahasa. Artikel ini membahas sejarah pragmatik, definisi pragmatik, faktor-faktor yang menyebabkan penggunaan bahasa yang tidak santun, kesantunan dalam berbahasa, serta strategi kesantunan berbahasa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jrpp

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) is a National peer-reviewes journal dedicated to the exchange of research and thinking in all aspects of education, especially basic education. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) publishes research results relating to the theory and practice ...