Law Research Review Quarterly
Vol. 10 No. 4 (2024): Contemporary Issues in Crime and Justice

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KONSERVASI DALAM MENGATASI DEFORESTASI DI KALIMANTAN

walidah, ziana (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Jun 2025

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan dampak deforestasi terhadap ekosistem hutan dan kehidupan masyarakat lokal di Kalimantan dan implementasi kebijakan konservasi dalam mengatasi deforestasi di Kalimantan. Kehidupan di Kalimantan menjadi terancam dikarenakan oleh menurunnya luasan dan mutu hutan. deforestasi tidak hanya merusak ekosistem tetapi juga mengancam kelangsungan hidup dan kesejahteraan masyarakat lokal yang telah lama bergantung pada hutan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bersumber dari berbagai literatur atau studi kepustakaan dalam menjawab hasil penulisan. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

snh

Publisher

Subject

Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

The Law Research Review Quarterly has a history and rich vein of legal scholarship, especially for law student, combining distinct publication on the law of Indonesia, as well as Southeast Asia, and prominence within the Faculty of Law Universitas Negeri Semarang, with leading contributions to the ...