JAMBURA Guidance and Counseling Journal
Vol 6 No 1 (2025): Volume 6 Nomor 1: Mei 2025

Pengaruh Kurangnya Perhatian Orang Tua Terhadap Perkembangan dan Pendidikan Anak

Aini, Nur (Unknown)
Fadilah, Ummul (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 May 2025

Abstract

kurangnya perhatian orang tua sering kali membuat anak tumbuh menjadi anak yang nakal. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan secara mendalam terkait dampak kurang perhatian orang tua kepada anak, serta pengaruh terhadap pendidikan anak akan seperti apa. Metode dalam penelitian ini yaitu pendekatan deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data wawancara dan observasi. Lokasi penelitian ini di Madrasah Nurul Mubarok Siantan Tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa MN sering berkata kasar, sering berbohong, kecanduan gadget dan tidak sopan. Kurang perhatian juga berdampak pada pendidikan anak yaitu menurunnya prestasi dan malas untuk masuk sekolah. Oleh karena itu peneliti menggunakan teknik Motivational Interviewing dalam upaya meningkatkan motivasi belajar MN untuk sekolah.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jgcj

Publisher

Subject

Education

Description

School Counseling Psychology Counseling Career Counseling; Couple Marriage and Family Counseling Mental Health Counseling Supervision Theory Development Professional Counseling Ethnic International Counseling and Multicultural Issues Program Applications and Integrative Reviews from Counseling and ...