Majalah Cendekia Mengabdi
Vol 3 No 2 (2025): Majalah Cendekia Mengabdi

Penyuluhan Kesehatan Ibu Hamil Tentang Tanda Bahaya Kehamilan Di Puskesmas Haur Gading

Lestari, Yayuk Puji (Unknown)
Arbainah, Arbainah (Unknown)
Astuti, Erma Yuli (Unknown)
Hasni, Juniarti (Unknown)
Rochaida, Try (Unknown)
Hartati, Yeni (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 May 2025

Abstract

Pendahuluan: Tanda-tanda bahaya kehamilan adalah indikasi risiko yang mungkin terjadi selama kehamilan atau masa antenatal, yang perlu segera ditangani untuk mencegah akibat yang serius. Tujuan: Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman ibu hamil tentang identifikasi tanda-tanda bahaya selama kehamilan. Metode: Kegiatan ini dilaksanakan dengan memberikan penyuluhan melalui leaflet kepada ibu hamil. Kegiatan tersebut berlangsung di Puskesmas Haur Gading Kabupaten Hulu Sungai Utara. Materi yang disampaikan mencakup informasi mengenai tanda-tanda bahaya kehamilan. Hasil: Hasil dari kegiatan pengabdian yaitu para ibu hamil menjadi lebih mengerti tentang tanda bahaya pada kehamilan. Simpulan: Kesimpulan dari kegiatan ini yaitu para ibu hamil jadi lebih peduli terhadap kesehatannya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

majalahcendekiamengabdi

Publisher

Subject

Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health Social Sciences

Description

Majalah Cendekia Mengabdi menerbitkan artikel hasil dari pengabdian kepada masyarakat, pemberdayaan masyarakat, kuliah kerja nyata (KKN), PKL Komunitas, dan bina desa dari semua bidang ...