Jurnal Media Ilmu
Volume 4 No. 1 Juni 2025

Kajian Pustaka : Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share terhadap Motivasi Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Matapelajaran IPA

Ismania, Dilla (Unknown)
Pohan, Cici Nurcahaya (Unknown)
Adrias, Adrias (Unknown)
Suciana, Fadila (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2025

Abstract

Peneliti bertujuan untuk mengkaji “Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share (TPS) terhadap motivasi belajar siswa Sekolah Dasar dalam mata pelajaran IPA.”.  Menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan kajian literatur. Menganalisis 15 artikel jurnal nasional, menemukan 3 artikel yang relevan. Tahapan penelitian meliputi pengumpulan, reduksi, penyajian data, pembahasan, dan kesimpulan. Hasilnya menunjukkan dampak positif TPS terhadap motivasi belajar siswa dalam IPA.Kata Kunci : Kajian Literatur, Think Phair share, Motivasi belajar, Pembelajaran IPA.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

mediailmu

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Media Ilmu adalah publikasi ilmiah berkala yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Ruang lingkup dari Jurnal Media Ilmu meliputi bidang ...