DEVICE : JOURNAL OF INFORMATION SYSTEM, COMPUTER SCIENCE AND INFORMATION TECHNOLOGY
Vol 6, No 1: JUNI 2025

Peran Chatbot AI dalam Mengotomatiskan Layanan Pelanggan dan Meningkatkan Efisiensi Operasional E-commerce

Rizaldy, Alya Putri (Unknown)
Riadi, Safina (Unknown)
Wijaya, Novan (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran chatbot kecerdasan buatan (AI) dalam mengotomatiskan layanan pelanggan dan meningkatkan efisiensi operasional dalam konteks e-commerce. Dengan perkembangan teknologi AI, chatbot telah menjadi alat yang semakin penting bagi bisnis e-commerce untuk meningkatkan pengalaman pelanggan dan mengoptimalkan operasi mereka. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur untuk mengumpulkan dan menganalisis data dari berbagai sumber, termasuk jurnal ilmiah artikel, dan laporan industri.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

device

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Device: Journal of Information System, Computer Science and Information Technology adalah Jurnal ilmiah yang dikelola dan diterbitkan oleh Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Dharmawangsa, Medan, Indonesia. Jurnal Device tebit pertama kali Vol 1, No.1 Juni ...