Jurnal Pesut : Pengabdian untuk Kesejahteraan Umat
Vol. 3 No. 1 (2025): Jurnal Pesut : Pengabdian untuk Kesejahteraan Umat

Selfcare Latihan Walking Exercise Kelompok Penderita Diabetes Millitus Tipe 2 di Wilayah Kerja Puskesmas Samarinda

Lubis, Bachtiar Safrudin (Unknown)
Feriani, Pipit (Unknown)
Burhanto, Burhanto (Unknown)
Ernawati, Rini (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2025

Abstract

Penderita Diabetes Mellitus di wilayah kerja Puskesmas Loa Bakung masih tinggi sedangkan kunjungan penderita ke pelayanan kesehatan masih relatif rendah. Walking exercise adalah terapi obat dan diet yang sehat. Tujuan pengambidian masyarakat ini untukmenurunkan gula darah pasien DM tipe 2 sebanyak 33 orang di wilayah kerja Puskesmas Loa Bakung Samarinda. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian Masyarakat yaitu intrevensi walking exercise yang dilakukan 1 kali seminggu selama 4 minggu. Hasil kegiatan yang dicapai melalui kegiatan ini ketabilan gula darah penderita DM Tipe II. Kegiatan pegabdian masyarakat ini diharapkan dapat dilakutkan dalam kegiatan posyandu sebagai Lathan yang dilakukan dalam mengdalikan gula darah penderita DM di wilayah kerja Puskesmas Loa Bakung.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pesut

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Education Public Health

Description

Jurnal Pesut adalah Jurnal yang mempublikasikan hasil pengabdian kepada masyarakat dalam rangka peningkatan kesejahteraan umat, berpartisipasi dalam pembangunan, dan pemberdayaan masyarakat. Bidang-bidang yang terkait adalah Pengabdian dalam Pendidikan, Sosial Humaniora, Teknologi dan ...