Ekopedia: Jurnal Ilmiah Ekonomi
Vol. 1 No. 3 (2025): JULI-SEPTEMBER

Analisis Aspek Eksternal dan Internal Manajemen Strategis UMKM Dalam Menghadapi Persaingan Bisnis: Studi Kasus Pada UMKM Bebi Bonsai

Riezka Putri Imanda (Unknown)
Hasna Najwa Sabrina (Unknown)
Muhammad Zaidan Ilham (Unknown)
Wildan Fathil Padil (Unknown)
Dava Indira Dandy (Unknown)
Siti Mardiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2025

Abstract

UMKM Bebi Bonsai merupakan usaha tanaman hias bonsai yang sedang berkembang di Kota Bandung. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor internal dan eksternal yang memengaruhi keberlangsungan bisnis, serta merumuskan strategi yang dapat diterapkan untuk pengembangan usaha. Metode analisis yang digunakan meliputi PESTLE, Porter’s Five Forces, Competitor Mapping, EFAS, VRIO, Value Chain, BMC, SWOT, dan Matriks IE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kekuatan utama Bebi Bonsai terletak pada keunikan produk dan keahlian SDM, sementara tantangan utama berada pada aspek legalitas dan pengiriman produk. Strategi GROW AND BUILD diidentifikasi sebagai strategi utama untuk meningkatkan daya saing.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ekopedia

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmiah Ekonomi yang diterbitkan oleh Lembaga Indo Publishing. berupa hasil-hasil penelitian di bidang Ekonomi Murni, Kependidikan Ekonomi, Manajemen, Bisnis Digital, Kewirausahaan, Akuntansi, Perbankan, Ekonomi Islam dan bidang lainnya yang relevan dengan ekonomi yang belum pernah ...