Jurnal Abdimas Akademika
Vol. 6 No. 01 (2025): Edisi Juni 2025

PELATIHAN PEMBUATAN BITTER BALLEN SINGKONG DI DESA SANGGRAHAN KLATEN

Michellia Gemma Kartika (Unknown)
Rachmawati, Eka (Unknown)
Sulistyani, Titik (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Tujuan dilaksanakan kegiatan Program pengabdian Masyarakat ini adalah memanfaatkan bahan local yang ada disekitar lingkungan menjadi produk makanan yang memiliki nilai tambah lebih tinggi. Kegiatan pengabdian Masyarakat ini dilaksakan di Desa Sanggrahan Kabupaten Klaten dengan jumlah peserta 20 orang. Metode yang digunakan dalam kegiatan pelatihan ini adalah metode ceramah, demontrasi danpraktik pengolahan makanan Bitter Ballen Singkong. Hasil dari pengabdian ini adalah seluruh peserta mendapatkan ilmu pengetahuan serta keterampilan barutentang pengolahan singkong menjadi Bitter Ballen yang dapat meningkatkan nilai jual juga membantu perekonomian keluarga. Rekomendasi berikutnya adalah membuat olahan singkong yang lebih bervariasi lagi seperti produk frozen food sehingga dapat menjadi bekal pengetahuan dan keterampilan untuk berwirausaha.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JAA

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Abdimas Akademika Journal is a journal that contains writings that come from research on community organizations, industry, and related agencies in order to increase community participation in development, community empowerment, and / or implementation of community service, especially in the fields ...