Linggau Journal Science Education (LJSE)
Vol. 2 No. 2 (2022): Linggau Journal Science Education

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPENUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI NAWANGSASI

Ninik (Unknown)
Asep Sukenda Egok (Unknown)
Dedy Firduansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 May 2022

Abstract

Skripsi ini berjudul ”Penerapan Model Cooperative Learning TipeNumbered Heads Together (NHT) Pada Pembelajaran IPA Siswa Kelas IV SD Negeri Nawangsasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketuntasan hasil belajar IPA setelah diterapkan model pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) pada pembelajaran IPA siswa kelas IV SD Negeri Nawangsasi. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Eksperimen. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri Nawangsasi Tahun Ajaran 2021/2022. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik sampling jenuh. Sampel yang diambil adalah 20 siswa dan diajarkan dengan model pembelajaran Numbered Heads Together (NHT). Metode penelitian menggunakan eksperimen semu. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik tes yang berupa tes tertulis essay. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji-z. Berdasarkan hasil analisi data penelitian dan pembahasa diperoleh nilai rata-rata 82,00 dengan ketuntasan belajar 85%. Hasil analisis uji-z diperoleh yang menunjukan bahwa hipotesis 4,72> 1,64, maka diterima ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri Nawangsasi setelah mengikuti pembelajaran IPA dengan menggunakan model Numbered Heads Together (NHT) secara segnifikan tuntas.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ljse

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Linggau Journal Science Education (LJSE) is an open education online journal that can be visited by friends from various institutions. Linggau Journal Science Education (LJSE) is an intermediary for publishing the results of scientific research in a wider environment. The development of the research ...