Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan
Vol 3, No 1 (2025): VOLUME 3, NOMOR 1, JULI 2025

PENGARUH HARGA SAWIT DAN PRODUKTIVITAS TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI KELAPA SAWIT DI DESA PANGEA KABUPATEN BOALEMO

Thalib, Fadhila (Unknown)
Abdul, Irawati (Unknown)
Dai, Sri Indriyani S (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Jul 2025

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1). Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit di desa pangeya Kabupaten Boalemo. Artinya setiap peningkatan harga dapat meningkatkan Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit. Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata. Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata. 2). Produktivitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit di desa pangeya Kabupaten Boalemo. Artinya setiap peningkatan produktivitas dapat menurunkan Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit.  Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata. 3). Harga dan Produktivitas berpengaruh signifikan serempak terhadap Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit di desa pangeya Kabupaten Boalemo. Artinya setiap peningkatan harga dan produktivitas produktivitas dapat meningkatkan Kesejahteraan Petani Kelapa Sawit.  Hal tersebut mampu dijelaskan secara nyata.Kata Kunci: Harga Sawit, Produktivitas, dan Kesejahteraan Petani

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jsep

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Studi Ekonomi dan Pembangunan (JSEP) adalah jurnal yang bertujuan meliput topik dan isu di berbagai subbidang ilmu ekonomi dan studi pembangunan secara umum dan khususnya dalam konteks ekonomi baru dan berkembang. Ruang lingkup jurnal meliputi:Ekonomi Pembangunan, Ekonomi Perencanaan Wilayah, ...