Jurnal Al-hikam
Vol. 5 No. 1 (2024): JURNAL AL-HIKAM

Implementasi Sistem Penjaminan Mutu Internal Metode Kaizen di SMP Islam Plus Imam Muslim Kota Kediri

Apriyani (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 May 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan hasil dari proses SPMI SMP Islam Plus Imam Muslim yang diimplementasikan dari penetapan yang mencakup standar mutu pendidikan, pemetaan mutu pendidikan, rencana pemenuhan mutu pendidikan, pelaksanaan standar mutu pendidikan, pemetaan mutu pendidikan, rencana pemenuhan mutu pendidikan, pelaksanaan pemenuhan mutu pendidikan, hingga evaluasi mutu pendidikan, dan langkah strategi dalam impelemntasi yang dilakukan melalui pendekatan kaizen dengan konsep Plan, Do, Check and Act. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dan analisis yang dilakukan menggunakan analisis dengan konsep telaah yang mendalam terhadap temuan yang ada di lapangan dan dilakukan reduksi data pada tahap selanjutnya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ah

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Al-Hikam reports for science education researchers and practitioners on issues of education and islamic education. (P-ISSN 2807-9302) is a peer-reviewed scientific open access national journal publication by Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Mambaul Hikam Pali. The purpose of this journal is to ...