JES-MAT (Jurnal Edukasi dan Sains Matematika)
Vol. 10 No. 2 (2024): Jurnal Edukasi dan Sains Matematika (JES-MAT)

STUDI ETNOMATEMATIKA: AKTIVITAS MATEMATIS PADA PROSES PEWARNAAN BENANG TENUN TROSO

Handayani, Anita Vivi (Unknown)
Malasari, Putri Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Sep 2024

Abstract

ABSTRACTOne type of learning where a creative approach is necessary to improve student understanding is mathematics. Given the tight connection between mathematics and culture in this instance, ethnomathematics is among the best answers to the issue. Among the numerous regional cultures that are connected to the study of mathematics is Troso. The purpose of this study is to elucidate the mathematical ideas and actions involved in dying the thread. An ethnographic approach is used in this study's qualitative description methodology. Three methods are utilized to acquire data: documentation, interviews, and observations. The research revealed that there were three types of mathematical activity: calculating, measuring, and calculating.ABSTRAKMatematika adalah salah satu jenis pembelajaran di mana pendekatan kreatif diperlukan untuk meningkatkan pemahaman siswa. Dalam hal ini etnomatematika menjadi salah satu solusi yang tepat untuk permasalahan tersebut karena faktanya, terdapat hubungan erat antara matematika dengan budaya. Tenun Troso adalah satu dari sekian banyaknya budaya lokal yang dapat dikaitkan dengan pembelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan aktivitas dan konsep matematis yang terdapat pada proses pewarnaan benang Tenun Troso. Penelitian ini menggunakan metode deskripsi kualitatif dengan pendekatan etnografi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Aktivitas matematis yang ditemukan sebagai hasil dari penelitian ini meliputi membilang, mengukur dan menghitung.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JESMath

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Jurnal Edukasi dan Sains Matematika (JES-MAT) (p-ISSN: 2460-8904, e-ISSN: 2621-4202), is an electronic journal, provides a forum for publishing the original research articles, review articles from contributors, and the novel technology news related to mathematics education. This journal is designed ...