Bengawan :Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 5 No 1 (2025): June

Implementasi Sistem Informasi Pemesanan E-Tiket Online Embun Pagi Swimming Pool

Susanto, Edy (Unknown)
Putri, Frestiany Regina (Unknown)
Hanafi, Arifah Puput (Unknown)
Wahyuningsih, Nur Bintang (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2025

Abstract

Perancangan sistem dapat menjadi salah satu contoh penggunaan internet untuk pengolahan informasi. Perancangan suatu media sistem informasi berbasis web tentang suatu objek dapat digunakan untuk memperkenalkan objek tersebut kepada masyarakat atau hanya untuk mempermudah pekerjaan. Salah satu pemanfaatannya adalah di sektor pemesanan e-tiket online karena perkembangan teknologi yang dapat diterapkan di sektor pariwisata. Pemesanan e-ticket online bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi pengunjung kolam renang dalam melakukan pemesanan tiket, selain itu memudahkan pengelola untuk laporan penjualan dan laporan pengunjung. Maka dapat disimpulkan bahwa pengunjung dapat melakukan pemesanan tiket melalui website dan dapat mengetahui informasi seputar kolam renang dan memudahkan laporan penjualan tiket dan laporan pengunjung untuk pengelola. Dalam permasalahan tersebut penulis memunculkan ide inovasi sistem informasi berbasis web sebagai media publikasi suatu objek dan pemermudah suatu pekerjaan, maka penulis mengajukan judul yaitu Implementasi Sistem Informasi Pemesanan E-Tiket Online Embun Pagi Swimming Pool.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jurnal_bengawan

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Medicine & Pharmacology Social Sciences

Description

Bengawan adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Politeknik Indonusa Surakarta. Jurnal Bengawan merupakan jurnal Pengabdian Masyarakat yang bertaraf nasional dengan No E- ISSN 2776-3552 melalui SK Nomor ...