PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol. 3 No. 04 (2025): JULI 2025

MENJELAJAHI DUNIA MAGNET: PENGELAMAN EDUKASI SAINS YANG MENARIK BAGI SISWA SEKOLAH DASAR

Novianti, Chatarina (Unknown)
Meli, Anastasia Kartini (Unknown)
Dhembu, Yohana Elisabeth (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2025

Abstract

pentingnya peningkatan literasi sains tentang magnet di kalangan siswa sekolah dasar melalui pengalaman edukatif yang menarik dan kontekstual. Literasi sains mengenai magnet mencakup pemahaman tentang sifat-sifat magnet, gaya tarik magnet, serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan teknologi. Di wilayah seperti Nusa Tenggara Timur, tantangan dalam pembelajaran sains termasuk keterbatasan fasilitas, alat peraga, dan media pembelajaran yang sesuai, seperti video edukatif. Salah satu pendekatan yang diusulkan adalah penggunaan video pembelajaran yang sederhana dan menarik, yang dapat membantu menjelaskan konsep magnet secara visual dan praktis. Artikel ini juga menekankan pentingnya pelatihan guru dalam pemanfaatan media video serta dukungan infrastruktur untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran. Dengan pendekatan ini, diharapkan siswa dapat belajar dengan lebih interaktif dan bermakna, serta termotivasi untuk memahami konsep-konsep ilmiah secara lebih mendalam.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Energy Engineering Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Pekat PKM: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Pekat, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...