Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar
Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Proccess

ANALISIS IMPLEMENTASI STRATEGI MICROLEARNING PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DIKELAS III SD NEGERI 198 PALEMBANG

Ananda (Unknown)
Riswan Aradea (Unknown)
Kabib Sholeh (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan strategi microlearning dalam kegiatan pembelajaran bahasa Indonesia dikelas III SD Negeri 198 Palembang. Microlearning merupakan pendekatan pembelajaran yang menyajikan materi dalam bentuk ringkas dan spesifik, seperti video singkat, gambar atau animasi, yang bertujuan mempermudah siswa dalam memahami materi pelajaran. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawanc ara dan dokumentasi. Temuan penelitian menunjukan bahwa strategi microlearning dilaksanakan melalui tahapan perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada tahap perencanaan, guru merancang media pembelajaran berbasis visual dan audiovisual yang sesuai dengan topik pembelajaran. Pelaksanan strategi ini dilakukan dengan menyajikan materi memalului media yang menarik, sehingga siswa lebih aktif dan fokus dalam belajar. Sementara itu, tahap evaluasi dilakukan melalui tanya jawab dan tugas singkat untuk mengukur pemahaman siswa terhadap materi. Hasilnya, strtegi ini mampu meningkatkan keterlibatan dan motivasi siswa selama proses pembelajaran berlangsung. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa strategi microlearning memberikan dampak positif terhadap proses pembelajaran bahasa Indonesia di kelas III, karena mampu menciptakan suasana belajar yang lebih menarik, efesien dan sesuai dengan kebutuhan siwa sekolah dasar di era digital saat ini.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pendas

Publisher

Subject

Other

Description

Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar is a journal published twice a year, namely in June and December that aims to be a forum for scientific publications to pour ideas and studies complemented with the results of research related to primary school education. To achieve this, basic education ...