Herodotus: Jurnal Pendidikan IPS
Vol 8, No 2 (2025): Herodotus: Jurnal Pendidikan IPS

Pengaruh Persepsi Atas Media Pembelajaran Dan Minat Terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Pada Mts Swasta Di Kota Jakarta Pusat

Karmila, Eni (Universitas Indra Prasta PGRI Jakarta)
Sumaryoto, Sumaryoto (Universitas Indra Prasta PGRI Jakarta)
Taufik, Taufik (Universitas Indra Prasta PGRI Jakarta)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2025

Abstract

Pengaruh Persepsi atas Media Pembelajaran dan Minat Terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Persepsi atas Media Pembelajaran dan Minat Terhadap Ilmu Pengetahuan Sosial. Penelitian ini menggunakan penelitian Media penelitian survey, dengan jumlah populasi 633 dan sampel sebanyak 95 dari responden MTs Swasta di Kota Jakarta Pusat, dan menggunakan teknik analisis data untuk pembuktian hipotesis digunakan analisis korelasi dan regresi dengan menggunakan program aplikasi SPSS 24.00. Hasil membuktikan Pengetahuan Sosial siswa MTs Swasta di Kota Jakarta Pusat. Secara bersama-sama, persepsi atas media pembelajaran dan minat belajar memberikan kontribusi yang nyata terhadap peningkatan prestasi belajar, yang dibuktikan dengan nilai Sig. 0,000 < 0,05 dan Fhitung = 19,233. Secara parsial, persepsi atas media pembelajaran berpengaruh signifikan terhadap prestasi belajar dengan nilai Sig. 0,011 < 0,05 dan thitung = 2,596, sedangkan minat belajar juga menunjukkan pengaruh signifikan dengan nilai Sig. 0,000 < 0,05 dan thitung = 4,716.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

herodotus

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Jurnal yang menerbitkan artikel-artikel yang berkaitan dengan bidang sosial dari berbagai macam disiplin ilmu seperti Pendidikan, komunikasi, ekonomi, humaniora, ...