Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia
Vol. 10 No. 2 (2024): Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia

Pengaruh inovasi, keunggulan bersaing dan kreatifitas terhadap keberhasilan usaha pada salon treatment nail gel

Sudarnaya, Ketut (Unknown)
Aprilia, Kadek Ella Putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2024

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis inovasi, keunggulan bersaing dan kreatifitas terhadap keberhasilan usaha pada salon treatment nail gel Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa inovasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha pada Salon treatmen nail gel di Singaraja dengan nilai t-hitung > t-tabel, ini menandakan semakin banyak inovasi yang dimiliki suatu usaha maka akan meningkatkan keberhasilan usaha tersebut. Keunggulan bersaing berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha pada Salon Treatmen Nail Gel di Singaraja nilai t-hitung > t-tabel, ini menandakan semakin baik keunggulan bersaing yang dimiliki perusahaan maka akan meningkatkan keberhasilan usaha. Kreatifitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha pada Salon Treatmen Nail Gel di Singaraja dengan nilai t-hitung > t-tabel, ini menandakan semakin baik kreatifitas yang dimiliki oleh para karyawan maka akan meningkatkan keberhasilan usaha.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

j-edu

Publisher

Subject

Education

Description

EDUCATIO Journal ISSN: Print 2476-9886 –Online 2477-0302 is the Counseling Journal is a peer-reviewed, counseling journal published by Indonesian Institute for Counseling, Education and Theraphy. The aim of this journal is to publish articles dedicated to all aspects of the latest outstanding ...