jurnal niara
Vol. 18 No. 1 (2025): Mei

Pentingnya Linearitas Latar Belakang Pendidikan Guru Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran

Garina Siskawati (Unknown)
Masbirorotni (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 May 2025

Abstract

Linearitas latar belakang guru merupakan salah satu penunjang kualitas pembelajaran bagi peserta didik. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif pengumpulan data tinjauan pustaka (literature review). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pentingnya latar belakang pendidikan guru dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa lineritas pendidikan guru berperan penting dalam meningkatkan kualitas pembelajaran peserta didik baik itu pada jenjang pendidikan dasar sampai menengah. Kesimpulan dari penelitian ini ialah kedudukan dan peran guru sangat besar pengaruhnya yang merupakan titik paling strategis dalam kegiatan pembelajaran. Guru merupakan faktor pertama dan penentu (kunci) keberhasilan pembelajaran. Kesesuaian pendidikan guru juga termasuk kedalam keprofesionalannya seorang guru, yang dimana kesesuaian pendidikan guru berpengaruh terhadap proses dan hasil pembelajaran yang baik

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

nia

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

The scope includes but is not limited to topics, e.g. public policy, administrative reform, corporate governance, collaborative governance, dynamic public services, e-government, digital governance, e-commerce, local government studies, multi-level governance, financial institutions, behavioral ...