Journal of Innovative and Creativity
Vol. 5 No. 2 (2025)

Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Tingkat Kecemasan Siswi Kelas V Dan VI Dengan Kesiapan Menghadapi Menarche Di Unit Pelaksana Teknis Sekolah Dasar Negeri 161 Pinrang

Akbar, Akbar (Unknown)
Ilham, Ilham (Unknown)
Hasriana, Hasriana (Unknown)
Tahir, Nur Qadriyana (Unknown)
Damis, Nurjannah (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Aug 2025

Abstract

Menarche adalah menstruasi yang pertama kali terjadi secara tiba-tiba tampa ada peringatan sebelumnya, Menarche merupakan salah satu tanda bahwa wanita telah memasuki masa remaja sebagai proses yang normal, namun terkadang anak yang belum siap menghadapi menarche akan timbul keinginan untuk menolak proses fisiologis tersebut. Kesiapan dalam menghadapi menarche dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya adalah pengetahuan dan kecemasan. Metodologi dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan rencangan penelitian cross sectional study dengan menggunakan pengamatan dan menyebarkan lembar kuesioner. Teknik pengambilan sampel dengan cara total sampling. Sampel pada penelitian ini adalah sisiwi kelas V dan VI yang belum menarche di Unit Pelaksana Teknis Ssekolah Dasar Negeri 161 pinrang sebanyak 80 responden. Teknik analisis menggunakan Uji Chis-quare. Hasil analisis univariat dan bivariat tingkat pengetahuan kurang sebanyak 49 responden (61.3%) dan tingkat kecemasan sebanyak 40 responden (50%). Hasil uji chi-square ada hubungan tingkat pengetahuan <0,003 (<α= 0,05) dan tingkat kecemasan <0,002 (α<= 0,05). Siswi dengan kesiapan menghadapi menarche di Unit Pelaksana Teknis Sekolah Dasar Negeri 161 pinrang. Dapat disimpulkan bahwa ada hubungan tingkat pengetahuan dan tingkat kecemasan dengan kesiapan sisiwi kelas V dan VI dengan kesiapan menghadapi menarche di Unit Pelaksana Teknis Sekolah Dasar Negeri 161 pinrang

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

joecy

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

Journal of Innovative and Creatifity (JOECY) publishes research articles in the field of education which report empirical research on topics that are significant across educational contexts, in terms of design and findings. The topic could be in curriculum, teaching learning, evaluation, quality ...