Mashlahah: Journal of Islamic Economics
Vol. 1 No. 2 (2022): Mashlahah: Journal of Islamic Economics

Pengaruh Pemahaman Produk Perbankan Syariah Dan Sistem Bagi Hasil Terhadap Minat Menjadi Nasabah Bank Syariah: (Studi Kasus pada Mahasiswa STAIPI Garut)

Firdaus, Hasan (Unknown)
Shaddieqi, Zakie (Unknown)
Suparman, Muhammad (Unknown)
Zulfalah, Zulfalah (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh antara pemahaman produk perbankan syariah dan sistem bagi hasil terhadap minat menjadi nasabah bank syariah. Metodologi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan metode survey kuantitatif dengan menggunakan teknik penyebaran angket dan wawancara. Objek dari penelitian ini adalah Mahasiswa STAIPI Garut. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa pemahaman produk perbankan syariah dan sistem bagi hasil secara simultan berpengaruh signifikan terhadap minat menjadi nasabah. Signifikansi ini disebabkan oleh adanya kepercayaan yang dimiliki nasabah terkait keutamaan penggunaan sistem perbankan Syariah dalam kehidupan masyarakat muslim hal ini juga diperkuat oleh stigma bahwa perbankan Syariah akan mendatangkan keberkahan dan pahala dari Allah yang mampu membawa masyarakat muslim menjadi komunitas terbaik di dunia.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

MASHLAHAH

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

Mashlahah Journal of Islamic Economics is a scientific journal that actively publishes research results both library research and field research and focuses on the main problems in the development of Islamic economics and business in the form of conceptual thoughts / ideas and the results of their ...