Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan
Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 1 (Juli 2025 -

Kepemimpinan Yang Berdampak: Pengaruhnya Terhadap Kinerja Guru PAUD : Penelitian

Sari Yulianti (Unknown)
Budi Ilham Maliki (Unknown)
Nuryati (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2025

Abstract

Penelitian ini berangkat dari pentingnya peran kepala sekolah dalam meningkatkan kinerja guru. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru serta mengidentifikasi faktor pendukung dan penghambat yang memengaruhi efektivitas kinerja guru PAUD. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kuantitatif menggunakan metode deskriptif, di mana data diperoleh melalui angket yang disebarkan kepada responden terpilih sebagai sampel penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan kepala sekolah tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kinerja guru.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jerkin

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is a journal on Faculty of Education. Jurnal JERKIN: Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is under the auspices of the Faculty of Education, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. The journal is registered with E-ISSN: 2961-9890. Jurnal ...