Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Vol 11 No 10.B (2025): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan

Pengaruh Investasi, Wisatawan Asing, Dan Ekspor Terhadap Pdrbhk Di Provinsi Sumatera Utara

Sitohang, Gresia Septina (Unknown)
Alisya, Jeane (Unknown)
Sihombing, Theresia (Unknown)
Situmorang, Frandika (Unknown)
Marbun, Jonatan (Unknown)
Hidayat, Nasrullah (Unknown)
Nasution, Armin Rahmansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh investasi, wisatawan asing, dan ekspor terhadap perekonomian pdrb di provinsi Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa time series tahun 2001 – 2023. Metode yang digunakan dalam menganalisis data adalah dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa investasi, wisman dan ekspor berpengaruh signifikan sebesar 87.7% terhadap pdrb di provinsi Sumatera Utara.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JIWP

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan (JIWP) Diterbitkan sebagai upaya untuk mempublikasikan hasil-hasil penelitian dan temuan di bidang pendidikan . Jurnal ini terbit 4 bulanan, yaitu bulan April, Agustus dan Desember. *Ruang Lingkup* Memuat hal kajian, analisis, dan penelitian tentang perancangan, ...