Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terkait dengan peran danjuga kesiapan dari tenaga pendidik yang ada di TKK binaan komunitas sosialpecinta anak yang berada di daerah Jakarta yang tersebar di tiga tempat didaerah tersebut. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan metodedeskriptif serta teknik pengumpulan data berupa observasi tentang wawancaratentang kemah dan juga studi dokumentasi serta studi literatur, Berdasarkanhasil temuan dari penulis, berkaitan dengan peran pendidik di TKK binaankomunitas sosial tercinta anak ini dikaitkan masih minim dalam prosespembelajaran, terlebih lagi adanya pembatasan sosial yang berkelanjutan didaerah tersebut yang yang menyangkut tentang perubahan pendidikan bagiTKK binaan komunitas sosial pecinta anak tersebut.Kata Kunci: Peran Pendidik, Belajar, TKK Binaan
Copyrights © 2025