-PT.XXX merupakan perusahaan yang bergerak dibidang produksi piston. Saat iniperusahaan terdapat sebuah upaya peningkatan ragam produksi partisi komponen lain selain piston yaituaxle bracket. Untuk memproduksi komponen ini diperlukan mesin grafity axle bracket. Namun, mesingravity axle bracket belum tersedia di perusahaan. Untuk pengadaan mesin baru akan membutuhkan danayang cukup besar sehingga penulis dan tim mencari alternative lain yaitu dengan melakukan modifikasimesin diesel casting yang terdapat pada area foundry yang sudah tidak terpakai. Usai menganalisa kondisimesin ditemukan bahwasannya mesin tersebut memiliki konstruksi yang yang dibutuhkan sebagai mesingravity axle bracket, maka diputuskan untuk melakukan modifikasi pada tiga bagian mesin yaitu, mekanik,elektrik dan program. Tujuan modifikasi ini adalah agar mesin dapat beroperasi dan memproduksikomponen baru selain piston. Pada paper ini dibahas pada dua bagian yaitu elektrik dan programan saja.Berdasarkan rancangan modifikasi sistem kontrol, perihal pemrograman menggunakan PLC OMRONCJ1M-CPU21 dengan tambahan modul SRM21 sebagai remote control serta mengenai pengkabelanelectrical, terdapat penambahan komponen baru dan komponen reuse. Hasil akhir modifikasi mesingravity axle bracket menunjukkan bahwa mesin mampu beroperasi dalam skala trial produk axle bracketjenis BS6 dengan waktu produksi selama 187 detik dari kondisi mesin sebelumnya yang sama sekali tidakdapat beroperasi untuk proses foundry axle bracket
Copyrights © 2020