GEMBIRA (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol 3 No 05 (2025): OKTOBER 2025

Edukasi Pola Asuh Digital Bagi Ibu-Ibu PKK Kelurahan Sidomulyo Timur Peningkatan Literasi Digital dalam Mengatasi Tantangan Gawai pada Anak

Angela, Sesdia (Unknown)
Mumtaza, Tsaniya (Unknown)
Landra, Baihaki Hakim (Unknown)
Azura, Natasya (Unknown)
Reggiana, Irfazanty (Unknown)
Nurhariza, Intan (Unknown)
Azizah, Nurul (Unknown)
Fitri, Aulia Rayana (Unknown)
Kayana, Syahira (Unknown)
Hutomo, Hannan Nursyifa (Unknown)
Putri, Zhicra Nabilla (Unknown)
Wahyuningtyas, Silvia (Unknown)
Amelia, Diva (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2025

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan literasi digital Para Ibu di Kelurahan Sidomulyo Timur, khususnya yang tergabung dalam PKK, terkait tantangan dan strategi pola asuh anak di era digital. Metode yang digunakan adalah penyuluhan interaktif yang pengukuran efektivitasnnya melalui pendekatan kuantitatif dengan membandingkan hsil pre-test dan post-test. Sebanyak 27 orang Ibu PKK dengan rentang usia 35-60 tahun menjadi subjek kegiatan ini. Hasil pengukuran menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan yang signifikan, dengan kenaikan rata-rata skor dari 74.60% menjadi 93.65%. Peningkatan ini menjadi bukti bahwaprogram sosialisasi berhasil mencapai tujuannya, yaitu membekali orang tua dengan pengetahuan praktis untuk mengawasi dan mendampingi anak dalam pemanfaatan teknologi digital.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Gembira: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Gembira, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...