Journal Basic Education Skills
Vol 1 No 1 (2023): JBES (Journal Basic Education Skills)

Pengaruh Media Botol Kaca Bernada Terhadap Kemampuan Membedakan Nada Dalam Pembelajaran SBDP Kelas IV SD Negeri 14 Simpang Teritip

Firda Emiliyani (Unknown)
Diana Pramesti (Unknown)
Sisi Pitriyana (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh media botol kaca bernada terhadap kemampuan membedakan nada dalam pembelajaran sbdp kelas IV sd negeri 14 simpang teritip. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode penelitian Pre-Experimental Designs dengan jenis desain One-Group Pretest-Posttest Design. Populasi yang digunakan adalah seluruh peserta didik kelas IV SD negeri 14 Simpang Teritip yang berjumlah 30 peserta didik, teknik sampel yang digunakan adalah teknik sampling jenuh, pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan tes lisan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari hasil uji hipotesis diperoleh nilai thitung 33,689>1,699 ttabel. Hal ini menunjukkan Ho ditolak dan Ha diterima artinya terdapat pengaruh media botol kaca bernada terhadap kemampuan membedakan nada pada pembelajaran sbdp kelas IV sd negeri 14 simpang teritip

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jbes

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

JBES (Journal Basic Education Skills) is a collection of scientific articles resulting from research and literature reviews of teachers, lecturers and other educational practitioners related to education in elementary schools. This journal has coverage that discusses the study of Learning Models, ...