Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi
Vol. 4 No. 1s (2023): Special Isuee

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA/I KELAS XI AKUNTANSI SMK NEGERI 1 PARIWISATA BIAK TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Lehtiany, Maria Silvy (Unknown)
Wuisang, Jerry (Unknown)
Korengkeng, Nou (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Oct 2025

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian Tindakan kelas ini yaitu Implementasi Problem Based Learning dan Penggunaan Modul Akuntansi Bilingual Sebagai Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Akuntansi Siswa pada Kompetensi Praktik Akuntansi Manual (Perusahaan Jasa) Kelas X1 Program Keahlian Akuntansi SMK Negeri 1 Pariwisata Biak Tahun Ajaran 2022/2023”. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning memberikan respon positif dari siswa sebanyak 97,8%. Pada indikator sikap siswa terhadap permasalahan yang disajikan sebanyak 18 siswa atau 81,82% memberikan respon yang positif. Hal ini menunjukan sebanyak 18 siswa atau 81,82% siswa kelas XI Akuntansi SMK Negeri 1 pariwisata Biak memiliki ketertarikan yang tinggi dan sikap yang cukup antusias terhadap permasalahan atau kasus yang disajikan oleh guru. Kata Kunci : Model Problem Based Learning, Prestasi belajar ABSTRACT "The aim of this classroom action research is the application of problem based learning and the use of bilingual accounting modules as a learning medium to improve students' accounting learning achievement in the Manual Accounting Practice Competency (Service Company) course." The research results showed that the application of the Problem Based Learning Model gave a positive response by 97.8% of students. Judging from the indicators of students' attitudes towards the problems presented, 18 students or 81.82% gave positive responses. This shows as many as 18 students or 81.82% of the class Keywords: Problem Based Learning Model, Learning Achievement

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jpe-unima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

LITERACY - Jurnal Pendidikan Ekonomi [ISSN 2774-9185] adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Jurusan Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Manado. Jurnal ini bertujuan untuk menyajikan artikel ilmiah dari hasil penelitian yang mencakup topik pembelajaran Pendidikan Ekonomi, Akuntansi, Manajemen ...